Asosiasi Pedagang Pasar Seluruh Indonesia Deklarasi Dukung Prabowo – Gibran di Pilpres 2024

- Pewarta

Rabu, 20 Desember 2023 - 15:45 WIB

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Calon presiden nomor urut 2, Prabowo Subianto melalui sambungan virtual usai Asosiasi Pedagang Pasar Seluruh Indonesia (APPSI) mendeklarasikan dukungan terhadap dirinya dan Gibran Rakabuming Raka. (Dok. Tim Media Prabowo)

Calon presiden nomor urut 2, Prabowo Subianto melalui sambungan virtual usai Asosiasi Pedagang Pasar Seluruh Indonesia (APPSI) mendeklarasikan dukungan terhadap dirinya dan Gibran Rakabuming Raka. (Dok. Tim Media Prabowo)

INFOFINANSIAL.COM – Calon presiden nomor urut 2, Prabowo Subianto menerima dukungan dari Asosiasi Pedagang Pasar Seluruh Indonesia (APPSI).

Yuks, dukung promosi kota/kabupaten Anda di media online ini dengan bikin konten artikel dan cerita seputar sejarah, asal-usul kota, tempat wisata, kuliner tradisional, dan hal menarik lainnya. Kirim lewat WA Center: 085315557788.

Yang dideklarasikan saat APPSI menggelar Rapat Kerja Nasional 2023 di Semarang, Jawa Tengah, Selasa 19 Desember 2023.

“Saya ikuti tadi pernyataan dukungan dari saudara-saudara, tentunya ini sangat membanggakan diri saya”.

“Sangat membesarkan hati saya,” ungkap Prabowo melalui sambungan virtual.

Prabowo mengatakan bahwa dukungan yang diberikan oleh APPSI menjadi sebuah kehormatan lantaran dirinya telah berjuang sejak lama bersama dengan organisasi ini.

Baca artikel lainnya di sini : Pedagang Pasar Tradisional Disebut Prabowo Miliki Peran Penting Bagi Ekonomi Masyarakat Indonesia

Dan tercatat pernah mengemban jabatan sebagai Ketua Umum APPSI, serta saat ini menjabat sebagai Ketua Dewan Pembina.

“(Dukungan ini juga) merupakan suatu kehormatan besar karena saya telah berjuang”

“Bersama saudara-saudara cukup lama sebagai Ketua Umum, sekarang sebagai Ketua Dewan Pembina,” sambungnya.

Lihat juga konten video, di sini: Asosiasi Tionghoa Indonesia Apresiasi Prabowo Subianto Sebut Jadi Panutan Pluralisme Indonesia

Prabowo juga mengapresiasi bagaimana kiprah APPSI saat ini. Menurutnya, APPSI kini telah berkembang menjadi organisasi yang semakin matang.

“Dan saya sangat bangga melihat kiprah APPSI sekarang, sangat giat, sangat aktif, dipimpin oleh ketua umum”.

“Seorang yang muda dan semangat tapi matang dalam pemikiran, dewasa dalam tindakan,” jelasnya.

Dengan demikian, Prabowo meyakini dengan kepemimpinan pengurus pusat yang saat ini, APPSI akan lebih aktif dalam membela anggota-anggotanya.

Peluang bagi aktivis pers pelajar, pers mahasiswa, dan muda/mudi untuk dilatih menulis berita secara online, dan praktek liputan langsung menjadi jurnalis muda di media ini. Kirim CV dan karya tulis, ke WA Center: 087815557788.

APPSI sendiri telah berdiri sejak 2004 yang diinisiasi oleh 35 koperasi pedagang pasar dengan misi mengemban aspirasi pedagang pasar yang profesional dan berdaya saing.***

Berita Terkait

Akan Disidang Etik Kasus Dugaaan Penyalahgunaan Wewenang, Wakil Ketua KPK Nurul Ghufron Tak Hadir
3 Rumah Rusak Berat, 21 Rusak Sedang, dan 34 Rusak Ringan, Bangunan Rusak Akibat Gempa Garut Bertambah
Total Tersangka Kasus Tata Niaga PT Timah Tbk Capai 21 Orang, Termasuk Para Pejabat Kadis ESDM Bangka Belitung
Saksi Sebut Berita Acara Pemeriksaan KPK Bocor ke Kementan dalam Kasus Pemerasan dan Gratifikasi di Kementan
Dimakamkan di Bogor, Pendiri Kelompok Usaha Mustika Ratu Group, Mooryati Soedibyo Meninggal Dunia
Serangan Iran ke Israel akan Dongkrak Inflasi Indonesia, Ekonom Senior Beber 3 Alasan Utamanya
Curah Hujan Tinggi di Hari Ketiga Lebaran, Ratusan Rumah Terendam Banjir di Kota Bandar Lampung
Prabowo Keliling Kunjungi Kerabat dari Jokowi, ARB, Dasco, Zulhas hingga Airlangga di Hari Kedua Lebaran
Jasasiaranpers.com dan media online ini mendukung program manajemen reputasi melalui publikasi press release untuk institusi, organisasi dan merek/brand produk. Manajemen reputasi juga penting bagi kalangan birokrat, politisi, pengusaha, selebriti dan tokoh publik.

Berita Terkait

Kamis, 2 Mei 2024 - 16:11 WIB

Akan Disidang Etik Kasus Dugaaan Penyalahgunaan Wewenang, Wakil Ketua KPK Nurul Ghufron Tak Hadir

Minggu, 28 April 2024 - 11:20 WIB

3 Rumah Rusak Berat, 21 Rusak Sedang, dan 34 Rusak Ringan, Bangunan Rusak Akibat Gempa Garut Bertambah

Sabtu, 27 April 2024 - 09:11 WIB

Total Tersangka Kasus Tata Niaga PT Timah Tbk Capai 21 Orang, Termasuk Para Pejabat Kadis ESDM Bangka Belitung

Rabu, 24 April 2024 - 15:21 WIB

Saksi Sebut Berita Acara Pemeriksaan KPK Bocor ke Kementan dalam Kasus Pemerasan dan Gratifikasi di Kementan

Rabu, 24 April 2024 - 13:35 WIB

Dimakamkan di Bogor, Pendiri Kelompok Usaha Mustika Ratu Group, Mooryati Soedibyo Meninggal Dunia

Minggu, 14 April 2024 - 08:13 WIB

Serangan Iran ke Israel akan Dongkrak Inflasi Indonesia, Ekonom Senior Beber 3 Alasan Utamanya

Sabtu, 13 April 2024 - 11:44 WIB

Curah Hujan Tinggi di Hari Ketiga Lebaran, Ratusan Rumah Terendam Banjir di Kota Bandar Lampung

Jumat, 12 April 2024 - 07:54 WIB

Prabowo Keliling Kunjungi Kerabat dari Jokowi, ARB, Dasco, Zulhas hingga Airlangga di Hari Kedua Lebaran

Berita Terbaru